STMIK SAMARINDA

S1
Tim CSA04 :
12-511-019 - FATHUR TRISNA PUTRA
12-511-032 - NANA KRISTINA
09-511-025 - MUHAMMAD SOPIANSYAH

SEMESTER 4

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI

Simbol ERD

Posted by Unknown Sabtu, 12 April 2014 0 komentar

C.SIMBOL ERD
Entity Relationship Diagram (ERD) adalah sebuah konsep yang mendeskripsikan hubungan antara penyimpanan dan didasarkan pada persepsi dari sebuah dunia nyata yang terdiri dari sekumpulan objek, disebut entiti & relasi diantar objek-objek tersebut. Atau juga bisa disebut suatu model jaringan (network) yang menggunakan susunan data yang disimpan dari sistem secara abstrak. Simbol ini bermodel dari CHEN.
Entitas
sesuatu yang dapat digambarkan oleh data. Entitas juga dapat diartikan sebagai individu yang mewakili sesuatu yang nyata (eksistensinya) dan dapat dibedakan dari sesuatu yang lain (Fathansyah, 1999). Ada dua macam entitas yaitu entitas kuat dan entitas lemah. Entitas kuat merupakan entitas yang tidak memiliki ketergantungan dengan entitas lainnya.
Atribut
Atribut merupakan pendeskripsian karakteristik dari entitas. Atribut digambarkan dalam bentuk lingkaran atau elips. Atribut yang menjadi kunci entitas atau key diberi garis bawah.
Relasi atau Hubungan
Relasi menunjukkan adanya hubungan diantara sejumlah entitas yang berasal dari himpunan entitas yang berbeda,
Garis
Penghubung antara himpunan relasi dengan himpunan entitas dan himpunan entitas dengan atribut.
Kardinalitas atau Derajat Relasi.
Terdapat 3 macam kardinalitas relasi yang terdapat pada ERD , yaitu :

·                One to One (1 to 1)
       Hubungan satu ke satu. Contoh seorang Dosen mengepalai satu progdi.

·                One to Many (1 to M) atau Many to One (N to 1)
   Hubungan satu ke banyak dan sebaliknya. Contoh seorang dosen mengajar banyak banyak  mahasiswa.

·                 Many to Many (M to N)
       Hubungan banyak ke banyak. Contoh mahasiswa mengambil matakuliah.

0 komentar:

Posting Komentar

Total Tayangan Halaman